Download Modul Membuat Aplikasi Penjualan di Microsoft Access

Sebuah perusahaan usaha kecil industri rumah tangga bernama “CV. Mutiara Kencana” berkeinginan untuk membangun sebuah database untuk membantu mengelola data penjualan dari produk-produk yang dihasilkannya. Produknya berupa berbagai macam kerajinan yang terbuat dari bahan-bahan alami. Misalnya : kalung, gelang, cincin, bros, dan asesoris.

Sementara pelanggannya (customer) adalah para agen penjualan kerajinan, penjual eceran, dan perorangan. Maka bangunlah aplikasi penjualan untuk membantu pemilik perusahaan ini agar memiliki aplikasi penjualan.

Table-table yang dibutuhkan untuk membangun database aplikasi penjualan adalah sebagai berikut :

1.       Produk dengan field-field sebagai berikut :

No

Nama Field

Type Data

Size

 

1

ID_Produk

Autonumber

Long integer

Primary Key

2

Nama_Produk

Text

25

 

3

Quantity

Number

Long integer

 

4

Harga_Satuan

Currency

 

 

2.       Customer dengan field-field sebagai berikut :

No

Nama Field

Type Data

Size

 

1

ID_Customer

Autonumber

Long integer

Primary Key

2

Nama_Customer

Text

25

 

3

Alamat

Text

50

 

4

Telepon

Text

15

 

3.       Penjualan dengan field-field sebagai berikut :

No

Nama Field

Type Data

Size

 

1

No_Faktur

Autonumber

Long integer

Primary Key

2

Tanggal_Faktur

Date

25

 

3

ID_Customer

Number

Long integer

 

4.       Penjualan_Item dengan field-field sebagai berikut :

No

Nama Field

Type Data

Size

 

1

No_Faktur

Autonumber

Long integer

 

2

ID_Produk

Number

Long integer

 

3

Harga_Jual

Currency

 

 

4

Jumlah_Jual

Number

Long integer

 

 

Buatlah table-table diatas dengan menggunakan Microsoft Access 2007.

Nama file : PAPERWORK_O1_Nama_Anda_Kelas

Contoh : PAPERWORK_O1_Anggi_Penjiana_OM05

Asumsi-asumsi dasar :

·         Setiap satu jenis produk dapat dibeli oleh banyak customer

·         Setaip satu customer dapat membeli banyak jenis produk

·         Setiap customer dapat mempunyai faktur yang banyak

·         Setiap faktur memuat satu transaksi penjualan yang dapat terdiri dari banyak item produk

Sehingga relationship yang terbentuk adalah sebagai berikut :


MODUL INI BERISIKAN 20 HALAMAN FULL YANG SUDAH DILENGKAPI DENGAN SCREEN SHOOT / GAMBAR, UNTUK LEBIH JELASNYA SILAHKAN UNDUH FILENYA PADA TAUTAN DIBAWAH INI:

Credit file : Mr. Darwan

DOWNLOAD LINK

PASSWORD: mapma.farihinmuhamad.blogspot.com

Post a Comment

Previous Post Next Post